dwihut

Baik dan Buruk

Sudah cukup lama juga dwi tidak berkata-kata, sedikit rindu merangkai kata menjadi tulisan yang mudah-mudahan membantu untuk merenungkan hidup dan mudah-mudahan membantu untuk semakin bersyukur atas apa pun yang dialami. Lagi-lagi tulisannya agak nyenggol topik soal bersyukur, ga akan habis memang karena setiap hari kita berjuang untuk memiliki sikap hati tetap bersyukur, setelah melalui bermacam-macam hal…… Continue reading Baik dan Buruk

dwihut

Menunggu

Menunggu memang aktivitas yang membosankan. Sebagai lulusan Teknik Industri, saya tahu persis menunggu adalah aktivitas sia-sia, buang-buang waktu. Nyatanya kita sering berada dalam tahap menunggu. Menunggu panggilan psikotest. Menunggu approval dosen. Menunggu dijemput pacar. Menunggu kereta datang. Pagi hari ada saja yang ditunggu. Di akhir pekan ada saja yang ditunggu. ATM pun berkata “Harap menunggu,…… Continue reading Menunggu